PPG Prajabatan adalah program pendidikan profesi untuk mencetak generasi baru guru-guru Indonesia yang memiliki panggilan hati menjadi guru, profesional, komitmen menjadi teladan, cinta terhadap profesi, dan pembelajar sepanjang hayat. PPG Prajabatan diselenggarakan bagi lulusan sarjana atau sarjana terapan maupun Diploma IV baik dari jurusan pendidikan maupun non kependidikan bagi calon guru …
Read More »Pembentukan Ikatan Alumni Fakultas Tarbiyah dan Keguruan (IKA FTK)
Sabtu, 21 Mei 2022 dilaksanakan Musyawarah Besar Pertama Ikatan Keluarga Alumni (IKA) Fakultas Tarbiyah dan Keguruan (FTK) UIN Suska Riau di lantai 3 Fakultas Tarbiyah dan Keguruan. Kegiatan ini dilakukan untuk menentukan ketua umum yang terdiri dari 2 calon ketua yaitu : Eko Wibowo,S.Pd.I dan Heri Budi Yono,S.Pd.I. Dengan keseluruhan …
Read More »Rian Sugianto di Percaya Ketum ALUMNI Prodi Tadris IPA
Pekanbaru – Rian Sugianto terpilih menjadi Ketua Umum Ikatan Alumni Tadris IPA (ILUNI TIPA) UIN Sultan Syarif Kasim Riau. Pelantikan ini berlangsung di Aula gedung Fakultas Tarbiyah dan Keguruan UIN Suska Riau, pada Sabtu (04/09/2021). Kegiatan ini bersempena dengan pelepasan alumni perdana Tadris IPA ,yang dihadiri oleh wisudawan dan wisudawati beserta …
Read More »Tadris IPA Lepas Alumni Perdana
PEKANBARU – Sebanyak 23 mahasiswa Jurusan Tadris Ilmu Pengetahuan Alam (IPA) Fakultas Tarbiyah dan Keguruan UIN Suska Riau telah resmi menyandang gelar Sarjana Pendidikan (S.Pd.) dalam Sidang Munaqasyah yang berlangsung di ruang Ibnu Batutah pada bulan Mei sampai dengan Agustus 2021 lalu. Pada Sabtu, 04 September 2021 Jurusan Tadris IPA …
Read More »