Pelaksanaan Pengenalan Budaya Akademik dan Kemahasiswaan (PBAK) Prodi Tadris IPA dilaksanakan pada hari Rabu, 08 September 2021. Pelaksanaan PBAK dilakukan melalui zoom meeting dibuka oleh MC Indry Zusniati Pane. Acara dibuka dengan penampilan video dokumenter acara Milad Tadris IPA yang telah dilaksanakan pada tanggal 10 Mei 2021 dan pengenalan dosen-dosen tetap …
Read More »MAHASISWA BARU TADRIS IPA SUKSESKAN PBAK FAKULTAS
Pekanbaru.- Telah terlaksananya kegiatan Pengenalan Budaya Akademik Kampus (PBAK) yang berlangsung selama dua hari, pada tanggal 19 – 20 Agustus 2019 di Gedung PKM UIN Suska Riau. Pada kegiatan hari pertama, mahasiswa baru dikumpulkan di lapangan rektorat untuk melaksanakan upacara, tak lupa pula dihadiri oleh Rektor UIN Suska Riau dengan …
Read More »Hima Tadris IPA Taja Kegiatan Meiosis I
PEKANBARU. Selasa (04/12) telah berlangsung acara “Meiosis I” dan bersempena dengan Serah Terima Jabatan Hima Tadris IPA. Kegiatan ini dalam rangka mempererat silahturahim dan menambah wawasan serta kreatifitas Mahasiswa Tadris IPA yang ditaja oleh oleh Hima Tadris IPA Fakultas Tarbiyah dan Keguruan UIN Sultan Syarif Kasim Riau. Kata Meiosis di …
Read More »Pembukaan Dan Talkshow Kegiatan TIPA FEST
Pekanbaru – Dalam rangka mempererat silahturrahim dan menambah wawasan, mahasiswa Tadris IPA UIN Suska Riau mengadakan kegiatan TIPA FEST dengan tema “Timbulkan Simbiosis Mutualisme dengan Kreatifitas dan Ukhuwah”. Adapun rangkaian kegiatan TIPA FEST yaitu: Pembukaan dan Talkshow, 19 Oktober 2018 pukul 16.00 WIB s.d Selesai Workshop, Pada tangal 20 Oktober …
Read More »