Pekanbaru, 07 April 2022 – Program Studi Tadris IPA UIN Suska Riau mengadakan Focus Group Discussion (FGD) Akselerasi Penyelesaian Skripsi yang dikhususkan untuk mahasiswa semester 8 dan semester 10. Kegiatan ini dilaksanakan pada hari Rabu, 06 April 2022, mulai dari pukul 09.00 – 10.30 WIB. Diskusi pada kegiatan ini membahas terkait …
Read More »HMJ Tadris IPA bersama 20 Organisasi Kemahasiswaan kota pekanbaru melakukan penggalangan dana untuk korban erupsi semeru
Rabu, 29/12 – Untuk membantu meringankan beban warga yang terdampak dari bencana erupsi gunung Semeru, Himpunan Mahasiswa Jurusan Tadris IPA UIN Suska Riau bersama 20 organisasi kemahasiswaan yang terdapat di seluruh wilayah kota Pekanbaru mengadakan kegiatan amal yang di tujukan kepada masyarakat yang terdampak dari bencana gunung Semeru beberapa waktu …
Read More »Raih Prestasi Lagi! Mahasiswa Prodi Tadris IPA UIN Suska Riau Berhasil Masuk Final Pada Gelaran OASE PTKI I Se-Indonesia 2021 Cabang Karya Inovasi
Pekanbaru, 02/11- Mahasiswa dan mahasiswi dari Program Studi Tadris IPA UIN Suska Riau pada OASE (Olimpiade Agama Sains Riset) PTKI I Se-Indonesia 2021 berhasil masuk sebagai finalis karya inovasi pada dua kategori cabang yaitu cabang Karya Inovasi: Nanoteknologi dan cabang Karya Inovasi: Iklim, Limbah, dan Sumber Daya Terbarukan. Tak luput, …
Read More »