Tadris IPA Selenggarakan International Conference on Emerging Trends in Science Education (ICETSE) 2024
Program Studi Tadris IPA Fakultas Tarbiyah dan Keguruan UIN Sultan Syarif Kasim Riau menyelenggarakan “International Conference on Emerging Trends in Science Education (ICETSE) 2024” sebuah konferensi internasional yang mengangkat tema “Implementation of STEM and lesson Study in Science Education”. Acara ini terbagi menjadi dua sesi, yaitu Plenary Session yang berlangsung …
Read More »Zenab Moiz : Lecturer dari Pakistan bicara “Elementary Science and Mathematics in Pakistan”
Pekanbaru, 1 Mei 2024 – Fakultas Tarbiyah dan Keguruan UIN Sultan Syarif Kasim Pekanbaru (UIN Suska) menyelenggarakan Visiting Lecturer dengan tema “Elementary Science and Mathematics in Pakistan” pada hari Rabu, 1 Mei 2024, pukul 10.00 WIB. Acara ini dilaksanakan diadakan melalui daring dan dihadiri oleh para dosen, mahasiswa, dan praktisi …
Read More »VISITING LECTURER: Elementery Science and Mathematics in Nigeria
Pekanbaru, 20 Maret 2024, Program Studi Tadris IPA UIN Sultan Syarif Kasim Riau melaksanakan Kuliah Umum dengan melaksanakan Visiting Lecture yaitu menghadirkan Dosen dari Nigeria dengan mengangkat tema “ Elementery Science and Mathematics in Nigeria”. Kegiatan ini dilaksanakan di secara online dimulai pukul 09.30 WIB hingga selesai. Kegiatan ini dihadiri …
Read More »